Cari

elektrometer elektron adalah

elektrometer elektron

elektrometer /éléktrométer/ n Fis alat untuk mengukur banyaknya muatan elektrik

elektro /éléktro/ n 1 yg berkaitan atau yg diadakan dng tenaga listrik (dl gabungan kata); 2 elektronika: ia ingin melanjutkan ke bagian --

meter /méter/ n satuan dasar ukuran panjang 39,37 inci;
-- arus 1 alat untuk menentukan kecepatan alirancairan atau gas; 2 alat untuk mengukur kekuatan arus listrik;
-- kecepatan takometer;
-- kubik satuan ukuran isi, panjang, lebar, dan tinggi masing-masing 1 m;
-- lintasan kodometer;
-- persegi satuan ukuran luas, panjang dan lebar masing-masing 1 m;

meteran n 1 meter; 2 alat untuk mengukur air, listrik, dsb;
- gas alat untuk mengukur konsentrasi gas di dl ruang pd waktu dan suhu tertentu

mengukur v 1 menghitung ukurannya (panjang, besar, luas, tinggi, dsb) dng alat tertentu: ~ panjang bangku dng penggaris; ~ berat dng timbangan; 2 menilai mutu dng cara membandingkan, menguji, mencoba, mengira, dsb: guru itu ~ kecakapan murid dng tes; jangan ~ kekayaan orang dng kekayaan kita;~ jalan ki berjalan ke sana kemari tanpa tujuan; menganggur;

muatan n 1 barang yg diangkut dng kendaraan; 2 isi (kapal dsb); 3 Fis jumlah listrik positif atau jumlah listrik negatif yg ada pd benda;

elektrik /éléktrik/ n listrik


elektron /éléktron/ n Fis muatan listrik negatif yg merupakan bagian dr atom

listrik n daya atau kekuatan yg ditimbulkan oleh adanya pergesekan atau melalui proses kimia, dapat digunakan untuk menghasilkan panas atau cahaya, atau untuk menjalankan mesin;

negatif [2] /négatif/ n 1 film dr foto (potret) yg dipakai untuk memperbanyak foto; 2 kabel yg aliran listriknya berpotensi lebih rendah: kabel positif jangan langsung kauhubungkan dng kabel --

bagian n 1 hasil membagi: ruangan ini dibagi menjadi dua -; 2 perolehan atau penerimaan (dr barang yg diberi); yg diperuntukkan: siapa yg belum mendapat -; kita semua mendapat - yg sama; 3 jatah: tiap jiwa mendapat - beras 10 kg; 4 penggal (buku, cerita, dsb); jilid: - kedua buku ini akan segera terbit; 5 sepenggal dr sesuatu yg utuh: - atas dan - bawah gedung itu sama; 6 sesuatu (benda, alat, dsb) yg menjadi pelengkap: otak termasuk - tubuh manusia yg penting; 7 cabang dr suatu pekerjaan (jawatan dsb): ia menjabat sbg kepala - tata usaha; 8 nasib (untung, malang); peruntungan: telah menjadi -ku hidup melarat begini; 9 pecahan dr kesatuan (spt dr dewan, panitia) yg bertugas mengurus sesuatu; seksi: - konsumsi; - penerima tamu;


atom n 1 unsur kimia yg terkecil (setelah nuklir) yg dapat berdiri sendiri dan dapat bersenyawa dng yg lain: dua -- hidrogen dng satu -- oksigen menjadi molekul air; 2 ki modern; mutakhir: zaman --; 3 barang yg terbuat dr plastik: sisir --; ikat pinggang --;

No comments:

Post a Comment