gipsum adalah ...
gipsum n 1 kapur batu (biasanya dipakai untuk membungkus tulang yg patah ; hiasan langt-langit rumah dsb); 2 Kim kalsium sulfat dng dua molekul air kristal; CaS042 H2 0
kapur [1] n bahan serbuk yg putih warnanya, diperoleh dr batu putih (sisa-sisa organisme laut) yg dibakar, digunakan sbg campuran makan sirih, pemutih dinding, bahan obat-obatan, dsb;
batu n 1 benda keras dan padat yg berasal dr bumi atau planet lain, tetapi bukan logam; 2 akik (untuk mata cincin dsb); 3 intan buatan (untuk melicinkan poros-poros pd arloji): ia membeli jam tangan yg tujuh belas --; 4 baja kecil sbg pencetus api (pd geretan dsb): geretan ini telah habis -- nya; 5 baterai (pd lampu senter dsb): lampu senter dua --; 6 buah (dl permainan catur dsb): kami tidak dapat bermain catur krn beberapa -- catur hilang; 7 kata penggolong bagi gigi: gigi dua --; 8 tonggak (pal, mil): jauh dr sini ke kota itu dua --; 9 ki keras spt batu: berhati --;-- hitam tak bersanding, pb tampaknya lemah lembut, tetapi keras hatinya (sukar mengalahkannya, melawannya, dsb); lempar -- sembunyi tangan, pb melakukan sesuatu (kegiatan dsb), tetapi kemudian berdiam diri seolah-olah tidak tahu-menahu; mengungkit -- di bencah, pb melakukan pekerjaan yg sukar; patah -- hatinya, pb hilang sama sekali kemauannya; mencampakkan -- ke luar, pb lebih suka berbuat baik kpd orang lain dp kpd keluarga sendiri;
bungkus n 1 kata penggolong untuk benda yg dibalut dng kertas (daun, plastik, dsb); pak: tiga -- nasi; dua -- rokok; 2 bahan yg dipakai untuk membalut: daun -- nasi;besar -- tak berisi (tong kosong nyaring bunyinya), pb orang yg besar cakap, tetapi kepandaiannya tidak ada;
-- bingkis berbagai-bagai barang yg dibungkus;
membungkus v 1 membalut seluruhnya sehingga tidak kelihatan: - mayat dng kain kafan; 2 menyembunyikan; merahasiakan;- tulang dng daun talas, pb menyembunyikan rahasia dng tidak berhati-hati; sepandai-pandai - yg busuk berbau juga, pb perbuatan yg salah, meskipun dirahasiakan, lama-lama akan ketahuan juga;
tulang [1] n 1 rangka atau bagian rangka tubuh manusia atau binatang: ada yg patah -- rusuknya; dl gua itu terdapat tulang-tulang manusia; 2 duri ikan: -- ikan bandeng; ikan sepat banyak -- nya; 3 ki barang yg menyerupai tulang atau rangka: -- daun; -- layang-layang; tinggal -- dan kulit (terbalut kulit); tinggal kulit pembalut -- , ki sangat kurus; minta -- kpd lintah, pb menghendaki sesuatu yg tidak mungkin dapat dipenuhi; ringan -- , berat perut, pb barang siapa yg rajin bekerja, tentu mendapat rezeki;
patah [1] a 1 putus tt barang yg keras atau kaku (biasanya tidak sampai bercerai atau lepas sama sekali): dahan itu -- terkulai; 2 ki terhenti, tidak dapat berlanjut lagi;-- lidah alamat kalah, -- keris alamat mati, pb tidak pandai membela perkaranya (tanda akan kalah dl berperkara); -- tongkat berjeremang ( -- sayap bertongkat paruh; -- tongkat bertelekan), pb terus berusaha (bekerja) dng tidak putus asa; -- tumbuh hilang berganti, pb seorang pemimpin apabila meninggal tentu akan ada penggantinya;
hiasan n 1 barang apa yg dipakai untuk menghiasi sesuatu: ~ dinding; ~ rumah; 2 hasil menghias: para tamu mengagumi ~ ruangan resepsi;~ buku pola yg dikerjakan pd kulit buku, kadang-kadang dibuat dng tinta emas atau diukir dng bentuk yg menarik;
penghias n sesuatu yg dipakai untuk menghias; hiasan
kalsium n Kim 1 logam putih, menyerupai kristal; unsur dng nomor atom 20, berlambang Ca, dan bobot atom 40,08;
sulfat n 1 Kim garam asam belerang; 2 Min batuan yg mengandung sulfat
No comments:
Post a Comment