Cari

gliserol

gliseol adalah …
 Vials, Science, Liquids, Ionic Tabung, Tangan, Ilmuwan, Laboratorium
gliserol /glisérol/ n cairan kental tidak berwarna, rasanya manis dibuat dr lemak hewani atau nabati atau dr fermentasi glukosa, digunakan dl bidang pengobatan

cairan n benda cair; larutan; hasil mencairkan;~ antisepsis Kim cairan atau larutan yg menghambat timbulnya infeksi dan berkembangnya mikroorganisme pd jaringan tubuh yg luka akibat kecelakaan; ~ gas bumi Pet cairan yg didapat dr gas alam (spt kondensat, gas minyak cair, bensin alam); ~ pengencer bahan atau zat yg berupa cairan untuk memperbanyak volume dan berfungsi sbg pelindung, sumber nutrisi, bakteriostatik, dan mempertahankan keasaman;

kental a 1 antara cair dan keras; pekat (tidak cair); hampir beku: orang sakit itu sudah diperbolehkan makan bubur -- , bukan lagi bubur saring; 2 akrab (tt persahabatan); karib: sahabat --; 3 cak memperlihatkan keasliannya (tt pengucapan bahasa): logat Bataknya masih --;

tidak adv partikel untuk menyatakan pengingkaran, penolakan, penyangkalan, dsb; tiada: tempat kerjanya -- jauh dr rumahnya; apa yg dikatakannya itu -- benar;

warna n 1 kesan yg diperoleh mata dr cahaya yg dipantulkan oleh benda-benda yg dikenainya; corak rupa, spt biru dan hijau: dia sering memakai baju yg biru -- nya; 2 kl kasta; golongan; tingkatan (dl masyarakat): masyarakat Hindu membagi manusia menjadi empat --; 3 corak; ragam (sifat sesuatu): usaha partai itu tidak jelas -- nya;

rasa [1] n 1 tanggapan indra thd rangsangan saraf, spt manis, pahit, masam thd indra pengecap, atau panas, dingin, nyeri thd indra perasa); 2 apa yg dialami oleh badan: -- pedih dan nyeri di perut merupakan gejala sakit lambung; 3 sifat rasa suatu benda: gula -- nya manis; 4 tanggapan hati thd sesuatu (indra): -- sedih (bimbang, takut); 5 pendapat (pertimbangan) mengenai baik atau buruk, salah atau benar: -- adil;-- tak mengapa hidung dikeluani, pb orang yg kurang pikir atas sesuatu yg terjadi pd dirinya sehingga mendapat susah juga;
-- komunitas Antr realitas pd masyarakat kampung yg menganggap diri mereka sbg kesatuan dan hidup begitu dekat satu sama lain sehingga mereka hampir tidak dapat menghindar dr fungsi kesatuan;

manis a 1 rasa spt rasa gula: campurkan madu supaya rasanya lebih --; 2 elok; mungil (tt gadis, benda): ia akan dipertunangkan dng gadis yg --; sudut ruang tamu itu ditatanya dng --; 3 sangat menarik hati (tt muka, senyum, perkataan, dsb); sangat ramah dan lemah-lembut: ia tidak cantik, tetapi senyumnya sangat --; 4 indah; menyenangkan: lagu itu menimbulkan kenangan yg -- baginya;-- daging, pb orang yg biasa dituduh melakukan salah satu kejahatan, padahal ia tidak bersalah; -- spt gula derawa, ( -- bagai gula jawa), pb berpatutan, ibarat dua orang suami-istri yg sama elok rupanya; habis -- sepah dibuang, pb setelah tidak berguna atau disukai lagi, lalu dibuang atau dilupakan; lemak -- jangan ditelan, pahit jangan dimuntahkan, pb suatu perundingan, jikalau baik sekalipun jangan terus diterima dan jika kurang baik jangan pula terus ditolak, hendaklah dipikirkan dalam-dalam dan ditimbang baik-baik dahulu baik jeleknya; lewat dr -- , masam, lewat dr harum, busuk, pb perihal orang yg mula-mula berkasih-kasihan sangat mesra, tetapi kemudian, selalu berselisih dan bertengkar;

lemak [1] n zat minyak yg melekat pd daging; gemuk: minyak samin terbuat dr -- unta;-- penyelar daging, pb memboroskan harta benda tuannya;

hewani /héwani/ a 1 bersifat hewan; 2 terdiri atas atau dibuat dr hewan atau bagian tubuh hewan (daging, susu, dsb)

nabati a mengenai (berasal dr) tumbuh-tumbuhan: lemak --; minyak --; protein --; sakar --

fermentasi /férméntasi/ n 1 peragian; 2 Kim penguraian metabolik senyawa organik oleh mikroorganisme yg menghasilkan energi yg pd umumnya berlangsung dng kondisi anaerobik dan dng pembebasan gas

glukosa n Kim zat gula sederhana yg banyak terdapat di dl tumbuhan dan hewan

obat n 1 Far bahan untuk mengurangi, menghilangkan penyakit, atau menyembuhkan seseorang dr penyakit: daun ketepeng sering dibuat -- pencahar; 2 Kim bahan kimia (untuk pelbagai keperluan): hendak mencuci potret, tetapi tidak ada -- nya; 3 ki mesiu; peluru: membuang -- , menembak ke atas (hanya untuk menakut-nakuti dsb); 4 ki guna-guna: dia jadi penurut spt orang kena --;-- jauh penyakit hampir, pb dl kesusahan sukar mendapatkan pertolongan; berada dl kesukaran;

pengobatan n proses, cara, perbuatan mengobati;

mengobati v memberi obat (kpd); menyembuhkan dng obat: siapa yg - lukamu?;

No comments:

Post a Comment