letak adalah ...
letak n 1
tempat beradanya sesuatu: di mana -- rumahnya; 2 kedudukan; keadaan: coba jelaskan bagaimana -- persoalannya;
-- sungsang
kaki di bawah, kepala di atas (tt bayi yg akan lahir); sungsang;
meletak Mk v
menaruh; menempatkan;~ badan merebahkan
badan untuk beristirahat; ~ nasi menaruh
sajian (nasi) kpd roh halus, hantu dsb; ~ tanda
memberikan barang (berupa cincin dsb) kpd pengantin perempuan sbg tanda
perkawinan akan berlangsung;
meletakkan v 1 menempatkan; menaruh: ia ~ buku-bukunya di atas meja;
2 melepaskan; tidak melaksanakan lagi: krn gagal dl
pemerintahannya, perdana menteri itu ~ jabatan; 3 menetapkan: pemerintah telah ~ undang-undang
perpajakan thd barang-barang mewah; ~
batu pertama menempatkan batu yg mula-mula sekali pd waktu
mendirikan bangunan (suatu kebiasaan yg bersifat simbolis); ~ senjata menghentikan pertempuran; berhenti
berperang;
terletak v berada
(di); bertempat (di); terdapat (pd): Indonesia ~ di daerah khatulistiwa; uangnya ~ di
atas meja;
peletakan n proses,
cara, perbuatan meletakkan: ~ batu pertama pembangunan gedung;~ senjata persetujuan antara negara-negara yg
sedang berperang untuk tidak saling menyerang dl jangka waktu tertentu krn
suatu alasan khusus; gencatan senjata
tempat n 1
sesuatu yg dipakai untuk menaruh (menyimpan, meletakkan, dsb); wadah; bekas: -- obat; -- tinta;
2 ruang (bidang, rumah, dsb) yg tersedia
untuk melakukan sesuatu: -- belajar; -- duduk; 3
ruang (bidang dsb) yg dipakai untuk menaruh (menyimpan, mengumpulkan, dsb): -- pembuangan sampah;
-- sepeda;
4 ruang (bidang, rumah, daerah, dsb) yg
didiami (ditinggali) atau ditempati: -- kediaman; -- tinggal; 5 bagian yg tertentu dr suatu ruang (bidang,
daerah, dsb): hal
itu bergantung pd waktu dan -- nya; 6
negeri (kota, desa, daerah, dsb): di beberapa -- dapat ditanam anggur; 7 sesuatu yg dapat (dipercaya) menampung (tt isi
hati, keluhan, pertanyaan, dsb): sehari-harian sayalah -- ia berbicara dan berunding; --
berkata; 8 kedudukan; keadaan;
letak (sesuatu): di kantor itu ia sudah mendapat -- yg baik; tidak pd -- nya,
tidak sesuai dng keadaannya; tidak pantas;
berada v 1 ada (di): ketika itu ia ~ di luar negeri;
2 berpunya (tidak kekurangan): orang tuanya tergolong
orang yg ~ di kampungnya;
sesuatu pron kata
untuk menyatakan barang atau hal yg tidak tentu: - yg ada padanya sangat dibutuhkan oleh
orang lain
kedudukan n 1 tempat kediaman; 2
tempat pegawai (pengurus perkumpulan dsb) tinggal untuk melakukan pekerjaan
atau jabatannya; 3 letak atau tempat
suatu benda: gerhana
matahari terjadi pd waktu ~ bulan tepat di antara bumi dan matahari;
4 tingkatan atau martabat: ~ duta besar sama dng
menteri; 5 keadaan yg
sebenarnya (tt perkara dsb): hingga sekarang ~ perkara manipulasi uang proyek itu masih
gelap; 6 status (keadaan atau
tingkatan orang, badan atau negara, dsb): di sana ~ Saudara sbg apa?;
keadaan n 1 sifat; perihal (suatu benda): ~ penyakitnya semakin
gawat; 2 suasana; situasi yg sedang
berlaku: pasukan
keamanan dapat menguasai ~ , dapat menekan segala yg menimbulkan
kerusuhan dsb;~ darurat tingkat keamanan
yg paling buruk sehingga diperlukan pengumuman tt ketentuan khusus yg mengatur
tata kehidupan warga, spt dl masa perang; ~ peralihan
keadaan dl perubahan bentuk yg satu ke bentuk yg lain;
No comments:
Post a Comment