Cari

bulan

bulan adalah ...
 Harvest Moon, Bulan Purnama, Langit Bulan, Biru, Langit, Alam Semesta, Lunar
Kalender, Kalender Tahun, Kantorbulan [1] n 1 benda langit yg mengitari bumi, bersinar pd malam hari krn pantulan sinar matahari: pesawat antariksa Apollo berhasil mendarat di --; bumi bermandikan cahaya --; 2 masa atau jangka waktu perputaran bulan mengitari bumi dr mulai tampaknya bulan sampai hilang kembali (29 atau 30 hari); masa yg lamanya 1/12 tahun: penataran itu berlangsung selama dua --; istrinya sedang hamil empat --;-- jatuh dl ribaan, ki mendapat untung besar; bagai -- kesiangan, pb pucat dan lesu; bagai -- dng matahari, pb sebanding; sesuai;
-- bahasa dan sastra kegiatan kebahasaan dan kesastraan Indonesia yg secara rutin dilaksanakan setiap bulan Oktober sbg bulan lahirnya Sumpah Pemuda oleh Pusat Bahasa dan lembaga pendidikan yg memiliki jurusan bahasa Indonesia serta instansi yg relevan dng pembinaan dan pengembangan bahasa;
-- Ruwah bulan Syakban;
-- gelap malam hari yg gelap krn bulan sama sekali tidak tampak;
-- haji bulan Zulhijah; bulan kedua belas tahun Hijriah;
-- kembar peristiwa optik bulan yg tampak kembar terjadi akibat pemantulan gelombang tertentu oleh atmosfer pd kondisi perawanan tertentu;
-- kesiangan 1 bulan yg tampak pd siang hari; 2 ki pucat sekali;
-- madu masa pengantin baru menikmati perkawinannya (msl dng berlibur atau bepergian berdua ke tempat lain); saat-saat awal dl kehidupan berumah tangga;
-- mati bulan gelap;
-- muda awal bulan dr tanggal 1—10;
-- puasa bulan Ramadan;
-- purnama keadaan bulan pd saat berada di arah yg bertentangan dng matahari (tanggal 14 dan 15) sehingga bagian yg kena sinar dapat terlihat sepenuhnya; bulan penuh;
-- sabit bulan yg tampak spt sabit;
-- Sura bulan Muharam;
-- surut bulan susut;
-- susut bulan yg tampak makin kecil sesudah tanggal 20;
-- timbul bulan naik; bulan terbit;
-- tua 1 bulan susut; 2 akhir-akhir bulan;

berbulan v 1 ada bulannya; 2 hingga sebulan lamanya;

berbulan-bulan n beberapa bulan lamanya: - mereka hidup terpencil di pulau itu;

membulan v 1 menyerupai bulan; 2 ki meninggi ke angkasa;

- penuh spt bulan purnama (tt muka);

membulan-bulani v menjadikan bulan-bulanan: dng cerdik ia - lawan;

bulanan n tiap-tiap bulan (tt gaji, laporan, majalah, dsb);

bulan-bulanan n 1 (gambar) benda buatan menyerupai bulan; 2 ki orang yg (mudah) dijadikan korban sehingga spt alat permainan; sasaran: penumpang bus kota menjadi - tukang copet



benda n 1 segala yg ada dl alam yg berwujud atau berjasad (bukan roh); zat (msl air, minyak); 2 barang yg berharga (sbg kekayaan); harta; 3 barang: rumah itu terbakar bersama -- yg ada di dalamnya;

langit n ruang luas yg terbentang di atas bumi, tempat beradanya bulan, bintang, matahari, dan planet yg lain;di mana bumi dipijak, di situ -- dijunjung, pb menurutkan adat kebiasaan tempat yg didiami; ke -- tak sampai, ke bumi tak nyata, pb setengah-setengah, kepalang tanggung di dl menyelesaikan pekerjaan atau mempelajari ilmu; beratapkan -- , ki 1 banyak berlubang (tt atap), bocor: rumahnya sudah beratapkan -- , namun ia belum dapat memperbaikinya; 2 di luar rumah (tenda dsb); di lapangan terbuka: pramuka itu tidur beratapkan -- , di kolong -- , ki di muka bumi; sawah berbendar -- , ki sawah yg hanya memperoleh air dr air hujan; sawah tadah hujan; spt bumi dng -- , ki sangat berbeda mengenai sifat dan tabiat (seseorang harga dsb);

mengitari v mengelilingi; mengedari: ia berlari-lari ~ lapangan;

bumi n 1 planet tempat manusia hidup; dunia; jagat: sampai sekarang orang berpendapat bahwa manusia hanya terdapat di --; 2 planet ke-3 dr matahari; 3 permukaan dunia; tanah: kakinya seolah-olah tidak berpijak di --;-- berputar zaman beredar, pb keadaan zaman selalu berubah; sebesar-besarnya -- ditampar tak kena, pb perkara yg kelihatannya mudah, tetapi sebenarnya susah menyelesaikan; -- mana yg tak kena hujan, pb setiap orang berbuat salah; di mana -- dipijak, di sana langit dijunjung, pb harus menyesuaikan diri dng adat dan keadaan tempat tinggal; jadi -- langit, pb menjadi orang tempat menggantungkan nasib dan harapan; terban -- tempat berpijak, pb hilang tempat menggantungkan harapan;

bersinar v memancar (tt sinar); bercahaya: ruangan itu terang oleh lampu yg -; matanya -;

malam [1] n waktu setelah matahari terbenam hingga matahari terbit;kelam bagai -- dua puluh tujuh, pb suatu hal atau perkara yg sangat gelap, tidak ada bayangan sedikit pun bagaimana akan memeriksa dan menyelidikinya;

pantulan n 1 gerakan berbalik (arahnya): ~ peluru nyasar; 2 yg dipantulkan: ~ sinar matahari;

matahari n benda angkasa, titik pusat tata surya berupa bola berisi gas yg mendatangkan terang dan panas pd bumi pd siang hari;-- itu bolehkah ditutup dng nyiru, pb suatu kebenaran yg nyata itu dapatkah dilindungkan atau disembunyikan; bagai menentang -- , pb melawan atau menyanggah kekuatan atau kekuasaan yg jauh lebih tinggi dp kuasa atau kekuatan penyanggah itu tentu akan binasa; jangan ditentang -- condong, takut terturut jalan tak berintis, pb hendaklah kita selalu ingat dan cermat, jangan teperdaya atau tergoda akan sesuatu yg elok, tetapi mungkin mendatangkan bahaya; sepenggalah -- naik, pb alamat waktu, kira-kira pukul 08.00 atau 09.00;

masa [1] n 1 waktu; ketika; saat: -- tanam padi telah tiba; bila -- saja, sewaktu-waktu; ada -- nya, ada kalanya; dapat -- nya, terjadi; dapat kesempatan baik; 2 jangka waktu yg agak lama terjadinya suatu peristiwa penting; zaman: -- penjajahan; -- pembangunan; -- baru, zaman baru; -- datang (depan), zaman yg akan datang; 3 jangka waktu tertentu yg ada permulaan dan batasnya: -- berahi; -- kanak-kanak; -- kering; -- pacaran;

jangka [2] n ukuran waktu tertentu: pekerjaan itu harus selesai dl -- tiga bulan;

tahun [1] n 1 masa yg lamanya dua belas bulan: ia pernah bekerja di luar negeri selama dua --; 2 bilangan yg menyatakan tarikh: ia dilahirkan -- 1940; 3 masa dua belas bulan yg ke ...: majalah Tempo -- II Nomor 6; 4 masa dua belas bulan untuk ...; 5 musim (dl arti masa selama tanaman atau tumbuh-tumbuhan hidup): -- jagung (3 atau 4 bulan);



No comments:

Post a Comment